Desa Mojowarno

Kec. Kaliori, Kab. Rembang
Prov. Jawa Tengah

Loading

Desa Mojowarno

Hari Libur Nasional

Kenaikan Isa Al Masih

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
BREAKING News >>;PAKDE Mono, Solusi pelayanan anda di mana saja. nikmati kemudahan pelayanan desa dengan PAKDE Mono, untuk mengajukan beragam surat penting melalui gawai dan gadget langsung dari rumah. cukup 1 anda sudah terlayani sesuai jam kerja berlaku. BREAKING News >>; Pembagian Beras 10 kg, kepada KPM BST-PKH Besok hari Sabtu, 24/09/2023. mulai jam 09.00 wib - Selesai. KPM Wajib bawa KTP-el/KK asli, dan tidak boleh diwakilkan. BREAKING News >>; Nikmati Layanan Capil di Desa dengan "PECEL LELE", memberikan layanan kependudukan lebih dekat di kantor Pemerintah Desa Mojowarno

Berita Desa

Mojowarno ;  Pemerintah Kecamatan Kaliori, yang diwakili oleh Kasi Binwas, Elmi S. bersama Pendamping Desa dan Pendamping Lokal Desa melaksanakan kegiatan monitoring Program Kerja Desa Tahun Anggaran 2024 tahap II dan Perencanaan tahap I tahun anggaran 2025, pada Rabu, (05/02/2025) pukul 13.00 wib. Diterima oleh Kepala Desa Mojowarno, Sumanto. Beserta perangkat desanya di kantor desa.

Acara di awali dengan pemeriksaan kegiatan pembangunan fisik di beberapa titik, kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan berkas laporan pertanggung jawaban (LPJ) baik kegiatan pembangunan fisik, pemberdayaan, maupun lembaga.

Dalam kegiatan fisik, dilakukan pengecekan di pembangunan jalan rapat beton pertanian are persawahan dukuh samben, jembatan lingkungan RT. 3/3, pengerjaan saluran dan pembangunan DAM air sawah, makadam jalan pertanian RT. 2/2 dan jalan sawah dukuh cering serta jembatan tumpang. Kesemua dari segi volume dan kelengkapan prasasti, menjadi objek pemeriksaan.

Selain bangunan fisik dan juga LPJ, juga ditanyakan tentang pengelolaan aset desa. Dari inventarisir barang, pemberkasan pinjam pakai, hingga labelisasi, dan input laporan pada aplikasi sipades dan SID web desa.

“Alhamdulillan ini kesekian kalinya kami melakukan pemeriksaan di Desa Mojowarno, dengan hasil yang sangat memuaskan. Untuk pelaporannya sendiri sudah baik, dan terus ditingkatkan dan dipertahankan. Beberapa seperti perlu dilampirkan bukti dukung untuk kegiatan, semua sudah terpenuhi. Terima kasih, terus pertahankan.” Ungkap Elmi, dalam sambutannya.

Kegiatan monitoring dari Pemerintah Kecamatan Kaliori, rutin dilakukan selama dua kali dalam setahun, guna memaksimalkan pengawasan dan penggunaan dana desa agar lebih lebih transparan.

Kegiatan diakhiri dengan penyerahan laporan hasil pemeriksaan, yang ditanda tangani pemeriksa dan kepala desa dan kasi binwas. Selanjutnya di berikan secara seremoni penyerahan LHP dari kasi binwas kepada Kepala Desa Mojowarno, Sumanto.[]

Beri Komentar

Desa

884

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI884penduduk

881

PEREMPUAN

PEREMPUAN881penduduk

1.765

TOTAL

TOTAL1.765penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

SUMANTO

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Desa

SUMADI

Tidak Ada di Kantor

Kepala Seksi Kesejahteraan

FAHRURROHIM

Tidak Ada di Kantor

Kepala Urusan Keuangan

SUCIATI

Tidak Ada di Kantor

Kepala Seksi Pemerintahan

DEWI SUPRASTININGRUM

Tidak Ada di Kantor

Kepala Seksi Pelayanan

SITI ARFIANA WATI

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Cering

AMALIA NUR HIDAYATI

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Mojo

SUMARDI

Tidak Ada di Kantor

Kepala Dusun Samben

SUTRISNO

Tidak Ada di Kantor
Sinergi Program
Statistik Pengunjung
Hari ini : 165
Kemarin : 25
Total Pengunjung : 1.347.001
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.148.210.23
Browser : Mozilla 5.0
Sinergi Program
Statistik Pengunjung
Hari ini : 165
Kemarin : 25
Total Pengunjung : 1.347.001
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 3.148.210.23
Browser : Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBDesa 2025 Pelaksanaan

Pendapatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 631.322.219,00Rp. 1.609.496.705,00

39.22%

Belanja Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 334.509.226,00Rp. 1.289.460.255,00

25.94%

Pembiayaan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 0,00Rp. 30.726.180,00

0%

APBDesa 2025 Pendapatan

Lain-Lain Pendapatan Asli Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 27.019.505,00Rp. 111.219.505,00

24.29%

Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 498.985.072,00Rp. 1.053.618.000,00

47.36%

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

Realisasi | Anggaran

Rp. 0,00Rp. 40.290.800,00

0%

Alokasi Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 99.674.032,00Rp. 397.497.000,00

25.08%

Lain-Lain Pendapatan Desa Yang Sah

Realisasi | Anggaran

Rp. 5.643.610,00Rp. 6.871.400,00

82.13%

APBDesa 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 0,00Rp. 364.035.000,00

0%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 302.787.326,00Rp. 743.343.860,00

40.73%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 18.000.000,00Rp. 108.569.505,00

16.58%

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 0,00Rp. 38.534.790,00

0%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 13.721.900,00Rp. 34.977.100,00

39.23%
Pemerintah Desa

SUMANTO

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

SUMADI

Sekretaris Desa
Tidak Ada di Kantor

FAHRURROHIM

Kepala Seksi Kesejahteraan
Tidak Ada di Kantor

SUCIATI

Kepala Urusan Keuangan
Tidak Ada di Kantor

DEWI SUPRASTININGRUM

Kepala Seksi Pemerintahan
Tidak Ada di Kantor

SITI ARFIANA WATI

Kepala Seksi Pelayanan
Tidak Ada di Kantor

AMALIA NUR HIDAYATI

Kepala Dusun Cering
Tidak Ada di Kantor

SUMARDI

Kepala Dusun Mojo
Tidak Ada di Kantor

SUTRISNO

Kepala Dusun Samben
Tidak Ada di Kantor